Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2022

TLJ STANDAR KOMUNIKASI DATA

  STANDAR KOMUNIKASI DATA Latihan 1. Sebutkan badan-badan yang menetapkan standar resmi bidang telekomunikasi pada suatu negara 2. Jelaskan yang anda ketahui tentang IEEE ! 3. Jelaskan yang dimaksud dengan protokol ! 4. Jabarkan yang anda ketahui tentang layer-layer pada model OSI ! 5. Jabarkan yang anda ketahui tentang layer-layer pada model TCP-IP ! Jawaban 1.  -Internet Engineering Task Force (IETF).    -International Telecommunications Union (ITU).    -International Organization for Standardization (ISO).    -American National Standards Institute (ANSI).    -Electronic Industries Association (EIA). 2.  IEEE  adalah sebuah organisasi profesi nirlaba yang terdiri dari banyak ahli di bidang teknik yang mempromosikan pengembangan standar-standar dan bertindak sebagai pihak yang mempercepat teknologi-teknologi baru dalam semua aspek dalam industri dan rekayasa (engineering). 3.  Protokol adalah sebuah  aturan atau standar yang mengatur atau mengijinkan terjadinya hubungan, komunikasi, d

TLJ KEBERAGAMAN KOMUNIKASI

Gambar
KEBERAGAMAN KOMUNIKASI # Pengetian Komunikasi Secara Umum Komunikasi adalah  p roses penyampaian gagasan, harapan, pesan yang disampaikan melalui lambang tertentu yang mengandung arti yang dilakukan oleh penyampaian pesan ditujukan kepada penerima pesan ,  informasi (receiver). Pengiriman pesan itupun dengan maksud dan tujuan tertentu. # Jenis-Jenis Komunikasi Komunikasi Audio Komunikasi Audio adalah ketika penerima pesan dapat menangkap pesan tersebut dengan menggunakan salah satu indera manusia yaitu telinga. Sementara itu, pesan disampaikan melalui  media  suara atau verbal dengan menggunakan alat yang dapat memancarkan suatu frekuensi tertentu. Komunikasi Visual Komunikasi Visual   adalah sebuah rangkaian proses penyampaian informasi a tau pesan kepada pihak lain dengan penggunaan media penggambaran yang hanya terbaca oleh indra penglihatan. Komukasi Audio Visual Komunikasi Audio Visual adalah p roses atau hal yang disampaikan berupa informasi kepada orang lain yang berupa gamba